PERBAIKAN SISTEM TRANSPORTASI DENGAN SIMULASI PROMODEL UNTUK MENINGKATKAN RITASI PENGIRIMAN BARANG DI PT. XXX

Ismail Kurnia, Dwikha Wiriyawan Pamungkas, Prima Fithri

Abstract


Di dalam proses pengiriman barang efisiensi transportasi sangatlah penting, dimana dalam penelitian ini terdapat permasalahan terkait muatan beban yang tidak maksimal dan menyebabkan lebihnya penggunaan armada pengirim barang serta profit perusahaan pengguna jasa pengiriman apabila pengiriman berjalan secara terus – menerus dalam periode waktu tertentu, dalam penelitian ini dibahas bagaimana maksimalisasi beban muat digunakan. Selanjutnya permasalahan efisiensi dalam waktu proses pengiriman barang juga berdampak kepada banyaknya jumlah penggunaan armada untuk mengirim barang / produk. Pada masa kini dengan perkembangan dunia komputer maka digunakan program Promodel untuk membangun simulasi model untuk menganalisa sistem kerja pengiriman barang serta melakukan perbaikan sistem.


Keywords


Efisiensi; transportasi; Promodel

References


Arif, Muhammad. 2017. Pemodelan Sistem. Penerbit Deepublish. Yogyakarta.

Butarbutar, M. B, & Yamin. M. (2008). Penggunaan Simulasi untuk Pemecahan Masalah Transportasi, Seminar Ilmiah Nasional Komputer dan Sistem Intelijen, ISSN,1411-6286

Chois, Muhammad. Kurniawan, Johanes. Sihombing, Sarinah. 2018. Manajemen Logistik dan Transportasi. In Media. Bogor.

Desi Saryanti, I Gusti A. (2015). Perancangan Simulasi Optimasi Masalah Transportasi Pengiriman Barang Dengan Menggunakan Algoritma Genetika, Jurnal Sistem Dan Informatika, Vol. 10, No. 1.

Harrell. Ghosh. Bowden. 2004. Simulation Using Promodel. Mc Graw Hill Education. Singapore.

Johandinata, N. L, & Hidayat, T. P. (2015). Usulan Perancangan dan Analisis Sistem Pengiriman Produk PT. XYZ, Jurnal Metris, 16, ISSN: 1411-3287 Periode 2 November 2015 Hal. 107 – 112.

Purnomo, Hari. 2003. Pengantar Teknik Industri. Penerbit Graha Ilmu. Yogyakarta.

Salim, Abbas. 2016. Manajemen Transportasi, Rajawali Pers. Depok.

Saputra, O. F, Hadi, M. P, & Suharyadi. (2017). Simulasi Penggunaan Lahan dan Transportasi Massal untuk Pemodelan Pelayanan Jalan di Koridor Jalan Godean, Majalah Geografi Indonesia, ISSN, 0125-2790.

Wirasambada, S. (2009) Permodelan Sistem Logistik Perkotaan (City Logistics) untuk Memenuhi Pasokan Barang ke Moder Consumer Goods Retail (Studi Kasus:Kota Surabaya), Institut Teknologi Sepuluh Nopember




DOI: http://dx.doi.org/10.36275/stsp.v20i1.231

Article Metrics

Abstract view : 764 times
PDF (Bahasa Indonesia) - 765 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Ismail Kurnia, Dwikha Wiriyawan Pamungkas, Prima Fithri

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Penerbit : Sekolah Tinggi Teknologi Industri Padang


Alamat:
Jalan Hamka no.121 Tabing Padang. Indonesia
email: info@sttind.ac.id
HP:082386758367